Rokan Hulu

PKS Tanggamus, Berbagi di Bulan Dzulhijah

Kamis, 23 Agustus 2018 - 07:30 WIB , Editor: admin,

Lampung-Tanggamus- Bulan Dzulhijjah 1439 Hijriah adalah bulan yang penuh dengan nilai sejarah, selain umat islam dunia melaksanakan rukun islam yang ke lima bagi yang mampo. Di sini umat islam di uji keimanan dan kecintaanya kepada sang pencipta untuk menyisihkan sebagian rizkinya, Berqurban. sebagai mana yang telah dilakukan Nabi Ibrahim AS terhadap anaknya Nabi Ismail AS. yang sekarang menjadi dasar keteladanan yang punda mental bagi umat islam , Hingga menjadi landasan dalam melaksanakan ibadah qurban bagi umat islam di seluruh dunia. Ketua DPD PKS Tanggamus Hi Heni Susilo saat di wawancarai tribunterkini.com di kantornya mengatakan.. Bukan hanya tahun ini saöja, di setiap bulan dzulhijah DPD PKS Tanggamus aktif melaksanakan qurban, karena selain untuk berbagi kepada sesama itu ekpektasi kecintaan kita kepada sang pencipta alloh swt. di samping itu untuk membangkitkan nilai nilai esensial dengan pengorbanan keyakinan dan persaudaraan," katanya Masih menurut  Heni Susilo saya mengajak seluruh kader dan calon angota legislatif Partai Keadilan Sejahtera Tanggamus, untuk meningkatkan hubungan kita dengan sang pencipta dan sesama manusia. harus rela berkurban Untuk kepentingan yang lebih bernilai tingi serta meningkatkan rasa persaudaraan dan kebersamaan, tapi yang lebih penting kita harus melaksana segala perintahnya dan menjauhi segala larangannya (Alloh SWT)," ungkapnya Sementara ketua panitia qurban pak Apian saat di wawancarai media ini di lokasi qurban mengatakan, tahun ini hewan qurban lebih banyak sapi di banding kambing agak berbeda dengan qurban di tahun kemarin yang lebih banyak kambingnya. tahun ini dpd pks tanggamus mendapat hewan qurban 36 ekor sapi dan 6 ekor kambing. Kesemuanya berasal dari qurban kader dan cad pks, hanya 3 ekor sapi dan 2 kambing yang di potong di kantor DPD PKSi, selebihnya di sebar di setiap Dapil dan Kecamatan. Untuk 1 ekor kerbau yang akan di potong di Pekon Tampang Tuha Kecamatan Pematang Sawa. Itu berasal dari Lembaga kemanusian Aksi cepat tangap " ACT" karna di tahun ini ACT lebih pokus menyalurkan bantuan ke saudara saudara kita yang lagi terkena musih gempa bumi di lombok nusa tenggara barat," tuturnya (Herwandi)  

(nasional/admin)

LAINNYA
KOMENTAR
Silahkan Login Untuk Mengisi Komentar